BGP NEXT HOP SELF - BGP #5 ( CCNP )
BGP #5 :
BGP NEXT HOP SELF
Required :
- Laptop
- VMware
- EVE NG
BGP Next Hop Self digunakan untuk menentukan Tempat "Next Hop" berikutnya, Fungsinya untuk Membernarkan / Memperbaiki dimana Loncatan berikutnya atau bisa disebut dengan Next hop, Terkadang Tempat Next hop selanjutnya salah.Kadang tempatnya ada di Interface source..Next hop self digunakan untuk menegaskan Tempat Loncatan berikutnya kepada si Router supaya dia loncat di tempat yang seharusnya dan mungkin pengiriman packetnya menjadi lebih cepat :) :
Berikut cara Mengonfig BGP Next Hop self :
Nyalakan VMWarenya dan Masuk ke VMware lalu Lanjutkan menggunakan Lab sebelumnya :
Pastikan kalian sudah mengonfig BGP Basic Configuration.. dan semua Router sudah terhubung..( Area nya juga sudah benar ) :
Jika semua sudah terhubung dan terintergrasi satu sama lain saatnya Mengonfig :
Pertama tama tambahkan IP Loopback kepada masing masing router dengan Interface loopback yang berbeda beda !!!Kecuali R2 karena dia sebagai Transportasi dan jalan!!! :
R1 :
Router(config-if)#int lo1
Router(config-if)#ip address 1.1.1.1 255.255.255.255
R3 :
Router(config-if)#int lo3
Router(config-if)#ip address 3.3.3.3 255.255.255.255
Lalu Network IP Loopbacknya ditambahkan pada Interface BGP nya :
R1 :
Router(config)#router bgp 7= Masuk ke BGP sesuai AS nya
Router(config-router)#network 1.1.1.1 mask 255.255.255.255= tambahkan Networknya
R2 :
Router(config)#router bgp 5= Masuk ke BGP sesuai AS nya
Router(config-router)#network 3.3.3.3 mask 255.255.255.255= Tambahkan Networknya
Setelah itu mari kita cari dimana Troublenya :
R3 :
Router(config-router)#do sh ip bgp
BGP table version is 3, local router ID is 3.3.3.3
Status codes: s suppressed, d damped, h history, * valid, > best, i - internal,
r RIB-failure, S Stale, m multipath, b backup-path, f RT-Filter,
x best-external, a additional-path, c RIB-compressed,
Origin codes: i - IGP, e - EGP, ? - incomplete
RPKI validation codes: V valid, I invalid, N Not found
Network Next Hop Metric LocPrf Weight Path
*>i 1.1.1.1/32 10.10.10.1 0 100 0 7 i= Loncatan berikutnya bukan ke Interface Selanjutnya atau meloncat pada tempat yang kurang tepat
R3 :
Router(config-router)#do ping 1.1.1.1 source 3.3.3.3
Type escape sequence to abort.
Sending 5, 100-byte ICMP Echos to 1.1.1.1, timeout is 2 seconds:
Packet sent with a source address of 3.3.3.3
.....
Success rate is 0 percent (0/5)=Tidak bisa di ping...
Maka Solusinya dengan Next Hop Self, Konfigurasikan Next Hop self pada R2:
R2 :
Router(config)#router bgp 5= Masuk ke BGP sesuai AS nya
Router(config-router)#neighbor 20.20.20.2 next-hop-self= Tambahkan Rule dengan "neighbor ( IP Router Destination ) next-hop-self"
Dengan Rule ini. Kita memberitahu R2 bahwa dia harus mengadvertise setiap Route yang dimilikinya.. maka R2 akan memperbaiki kesalahanya dan Mengubah otomatis Hopnya dengan IPnya sendiri :
Dan hasilnya IPnya ada di Interface BGP dan bisa di ping :
R3 :
Router(config-router)#do sh ip bgp
BGP table version is 3, local router ID is 3.3.3.3
Status codes: s suppressed, d damped, h history, * valid, > best, i - internal,
r RIB-failure, S Stale, m multipath, b backup-path, f RT-Filter,
x best-external, a additional-path, c RIB-compressed,
Origin codes: i - IGP, e - EGP, ? - incomplete
RPKI validation codes: V valid, I invalid, N Not found
Network Next Hop Metric LocPrf Weight Path
*>i 1.1.1.1/32 20.20.20.1 0 100 0 7 i
*> 3.3.3.3/32 0.0.0.0 0 32768 i
R3 :
Router(config-router)#do ping 1.1.1.1 source 3.3.3.3
Type escape sequence to abort.
Sending 5, 100-byte ICMP Echos to 1.1.1.1, timeout is 2 seconds:
Packet sent with a source address of 3.3.3.3
!!!!!
Success rate is 100 percent (5/5), round-trip min/avg/max = 1/1/1 ms
Router(config-router)#
Maka Jika mereka bisa di ping dan IP nya ada di Interface BGP anda berhasil!!
Komentar
Posting Komentar